7/31/2008

Atas Nama Cinta

Atas nama CINTA aku terlahir ke dunia Dengan kasih sayang aku bisa merasakan Keagungan Sang Pencipta ...

Bila CINTA menyentuh rasa sungguh INDAH Jiwa terbang dibuatnya ... Apa memang begitu adanya ???

Terkadang CINTA itu palsu Terkadang menyakitkan Tapi ...

Bila kita menjaganya ???

Bila kita merajutnya ???

Bila kita mempercayainya ???

CINTA akan memberikan warnanya CINTA akan menentramkan hatinya CINTA adalah anugrah teridah dalam jiwa

Diri seorang anak manusia ... === Kairo, 20 May 2008

Tumbuh, Terbenam, Semua, Sang Pencipta

Seiring Berjalannya Sang Waktu Manusia TUMBUH Dan Berkembang Pun Jua Seperti Halnya Sang Mentari Yang Pasti TERBENAM ... Manusia Kan Tertidur Meninggalkan SEMUA Kembali Kepada Haribaan SANG PENCIPTA ... === Kairo, 31 Juli 2008

7/25/2008

Karena Cinta ...

Karena cinta memang tak bisa kita terka Cinta tak bisa kita raba Dengan rasa kita telah menemukan cinta Tapi cinta juga tak harus saling memiliki cinta adalah cinta Anugrah Sang Kuasa Dia kan tetap bersemi dengan Harapan para insan manusia Cinta itu saling memberi Cinta itu saling mengerti Cinta itu bukan tuk saling melukai === Kairo, 24 July 2008

Cinta

Cinta ... Warna mu begitu indah Bentuk mu tak bisa ku terka Wujud mu tak nyata Cinta ... Kau lukiskan kecerian di hati Kau warnai rasa itu dengan indah Kau ada saat ku rapuh Cinta ... Mengapa kau berubah Mengapa rasa yang ku yakini Kau buat dia ragu ... Cinta ... Bicaralah dengan kemurnian mu Seputih dan suci kasih mu Dari hati mu Cinta ... Ku kan selalu ada tuk mu Walau perih yang ku dapat Katakanlah dengan ketulusan Hati mu ... Kejujuran rasa itu Cinta ... Ku mencintai mu Dengan dan atas kuasa-Nya Sang Maha Kasih dan Sayang === Kairo, 24 July 2008

Kekasih ku, Bintang ku

Mengapa malam begitu gelap Mengapa sang bulan tak lagi ceria Semua beraut muram, bak suram Membisu tanpa kata ... Sang bintang menyapa Menawarkan seri dan keindahan Sinar mu tak pernah pudar Seputih intan berlian Kau datang dengan kejujuran Penuh keikhlasan ... Berbagi keindahan, Berbagi keceriaan Disaat hati ini gundah Jiwa ini lelah Rasa ini keruh Namun ... Semua hanyalah untuk mu Disana kau selalu ada untuk ku Menjaga ku, meneduhkan jiwa ku Dengan cinta dan kasih sayang mu Dan kau tetap bersinar disetiap Malam-malam ku ... Duhai kekasih ku === Kairo, 20 Juli 2008

7/24/2008

Maafkan Aku

Saat Aku Mencoba Berkata Dengan Sepenuh Jiwa, Dengan Rasa Nurani Ini ... Mengapa Dia Tak Sejalan Dengan Apa Yang Aku Pikirkan Aku Rasakan ... Maafkan Aku Yang Tak Sempurna Jauh, Aku Jauh Tuk Mengerti Akan Dirimu, Perasaanmu ... Ijinkanlah Aku Tuk Mencoba Kembali Tuk Mengerti Akan Keberadaanmu, Rasa Itu ... Manusia Mempunyai Penilaian Dan Standart Masing-Masing Dalam Menilai, Menyikapi Sesuatu ... Aku Kan Selalu Menyayangimu Aku Kan Mencoba Mengerti Akan Semua Tentangmu, Rasa Itu ... Hati Ini Telah Kau Miliki Kau Ada Dalam Setiap Hembusan Nafas Ku Karena Kau Adalah Anugrah Terindah ... Malaikat Kecil Yang Selalu Tersenyum Mentari Yang Menghangatkan Hari-Hari Ku Bintang Yang Menerangi Setiap Malam-Malam Ku Dengan Restu Sang Maha Kasih ... Ku Mencintaimu ... === Kairo, 17 Juli 2008